Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot

Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot - Hallo sahabat STREAMING GRATIS, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Blog SEO, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot
link : Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot

Baca juga


Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot

Teknik satu ini merupakan teknik yang digunakan oleh para pengguna platform blog seperti Wordpress. Teknik ini membuat post yang ada di blog tersebut mudah ditemukan dan bisa jadi muncul di halaman pertama ketika ada seorang netter yang mencari suatu informasi dari mesin pencari seperti Google dengan kata kunci tertentu. Bisa jadi teknik tersebut sengaja diberikan oleh Wordpress agar penggunanya mudah mendapatkan "kriteria" SEO yang diinginkan oleh Google, dengan memanfaatkan keberadaan "Keyword" di setiap post. Saya lebih suka menyebutnya dengan "Keyword Tools Maker".
Deskripsi Penelusuran
Dalam beberapa kasus untuk membantu memperkuat keyword yang dimiliki oleh post yang baru dibuat oleh pengguna Blogspot, mereka menuliskan keyword-keyword yang mungkin dipakai oleh para netter yang sedang mencari hal yang berhubungan dengan artikel yang mereka buat, mungkin lebih pas jika disebut "Keyword Tag". Cara tersebut dianggap kurang praktis karena harus menuliskan keyword yang dimungkinkan dipakai untuk menjembatani post dengan Google saat seorang netter sedang mencari sesuatu.

Padahal, Blogspot juga telah menyediakan fitur ini meski tidak secara langsung aktif saat berada di laman membuat post baru, melainkan ada opsinya tersendiri. Anda harus mengganti opsi tersebut agar fitur yang tersembunyi itu akan "terpanggil" dan muncul dengan sub-setelan entri pada laman pembuat post. Cara untuk memanggil fitur tersebut adalah sebagai berikut.
1. Masuk ke dashboard blog, langsung pilih "Setelan", lalu ambil "Preferensi Penelusuran"
2. Pada bagian "Tag Meta" (setting paling atas) terdapat opsi "Deskripsi", klik "Edit"
3. Ganti pilihannya menjadi "Ya" dengan cara dicentang
4. Tulis apapun yang menggambarkan blog anda secara umum dalam 150 kata
5. Simpan perubahan!

Sekarang, cek dengan menambah artikel baru. Sebelum di publish, beri dulu keterangan di "Deskripsi Penelusuran" (sebelah kanan laman). Sekedar info saja, lebih baik memasukkan tiga kata kunci yang umum tapi bersifat universal untuk mewakili artikel anda agar mudah dicari oleh searcher karena masuk di halaman pertama Google. Masing-masing kata kunci dipisahkan oleh koma. Sebagai contoh pada post ini saya menggunakan deskripsi penelusuran:
seo untuk pemula, mengaktifkan deskripsi penelusuran, deskripsi penelusuran untuk blogspot.

Sekian info saya kali ini, kurang lebihnya mohon maaf.
Wassalamualaikum Wr. Wb.


Demikianlah Artikel Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot

Sekianlah artikel Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Mengaktifkan Deskripsi Penelusuran pada Blogspot dengan alamat link https://sebuahteknologi.blogspot.com/2014/05/mengaktifkan-deskripsi-penelusuran-pada.html