Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate]

Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate] - Hallo sahabat STREAMING GRATIS, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate], kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate]
link : Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate]

Baca juga


Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate]






“Dalam mempelajari sesuatu, akan lebih mudah bagi kita jika kita langsung mempraktekannya daripada hanya diam membaca dan berkutat pada teori saja”

“Seseorang yang berjalan pasti akan mendapat tujuan, namun orang yang banyak bicara tidak akan sampai kemanapun”

“Keberhasilan diperoleh bukan karena keturunan, tapi karena ketekunan”

“Mengkhawatirkan hari esok sama saja kamu mengkhawatirkan bunga uang yang tidak pernah kamu pinjam”

“Mereka yang cepat berhasil adalah mereka yang segera melakukan tindakan daripaa berkomentar”
“Terkadang sebuah batu terlempar ke arahmu, yang harus kamu lakukan adalah menggantinya dengan batu permata”

“Kesuksesan di saat terakhir akan menghapus semua kesalahan di sepanjang jalannya”
“Merubah wajah tidak akan mengubah apapun, namun jika menghadapi perubahan akan mampu untuk merubah segalanya”

“Keyakinan dan kesungguhan dalam berusaha merupakan sebuah gerbang untuk mencapai tangga keberhasilan”

“Dengan kamu mengatasi satu kesulitan maka kamu juga akan terhindar dari kesulitan lainnya”

“Jangan malas untuk belajar dan jangan mengeluh saat bekerja. Ingatlah, kesuksesan bukan milik mereka yang malas dan suka mengeluh”

“Jangan takut jika maju perlahan, takutlah jika tidak ada kemajuan”

“Banyak cara untuk menjadi orang yang gagal, tapi tidak mengambil resiko adalah cara yang bagus untuk menjadi orang yang gagal”

“Rahasia menuju hidup yang kaya adalah mempunyai lebih banyak awal dibandingkan dengan akhir”

“Sedikit tahu memang sangat berbahaya, tetapi tidak tahu sama sekali justru sangat membahayakan”

“Daripada memprotes tangkai mawar yang penuh duri, berbahagialah bahwa tangkai mawar memiliki duri”

“Pengalaman akan membuat kita bisa mengenali sebuah kesalahan dan tidak akan mengulanginya di lain hari”

“Jika kita ingin menang dan merasa kita tak mampu, maka kita tidak akan meraih kemenangan”
“Hati nurani yang bersih tidak akan pernah takut pada ketukan pintu di malan hari”

“Jangan takut untuk berjalan perlahan-lahan tapi takutlah untuk berdiri secara diam-diam”

“Adanya sebuah tikungan pada jalan, bukan berarti akhir dari jalan tersebut kecuali memang jika kamu gagal untuk berbelok”

“Berhentilah berpikir dari segi keterbatasan, dan mulailah berpikir dari segi kemungkinan”

“Jangan memilih dunia kamu ke dalam hitam dan putih, karena akan banyak hal yang tersembunyi dalam keabu-abuan”

Kata Nasehat dan Kata Inspirasi di atas merupakan kumpulan Kata Kata Pepatah yang kami dapat dari berbagai sumber. Tentu semua Kata Kata Nasehat di atas akan memberikan inspirasi dan juga motivasi bagi semua semua pembacanya, atau mungkin bisa disampaikan lagi kepada orang lain, seperti kerabat dekat.


Semoga Bermanfaat Dan Kunjungi Kata Kata Lainnya Di Kata Bijak Inspirasi 


Demikianlah Artikel Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate]

Sekianlah artikel Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Kata Kata Pepatah Dan Nasehat Penuh Ispirasi [Terupdate] dengan alamat link https://sebuahteknologi.blogspot.com/2014/03/kata-kata-pepatah-dan-nasehat-penuh.html